Event

Pengiriman & Pelatihan dasar-dasar penggunaan 3D Printer

Pada akhir tahun 2021, Rajawali3D Bekerja sama dengan PT. Prioritas Teknologi Indonesia (Prioritech) melakukan Pengiriman dan Pelatihan dasar-dasar penggunaan 3D Printer ke 2 universitas di Yogyakarta, yaitu Universitas Negeri Yogyakarta dan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta serta ke 1 Badan Riset dan Inovasi Nasional Teknik Pantai Yogyakarta. untuk persiapan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) yang akan dilakukan […]

Pengiriman & Pelatihan dasar-dasar penggunaan 3D Printer Read More »

Tumbuh Bersama Dengan Saling Berbagi

Era digitalisasi menjadi sebuah tantangan tersendiri bagi pendidikan, ditambah lagi dengan disrupsi masa pandemi Covid-19, maka dibutuhkan kreativitas dan inovasi. Oleh karena itu Kami Rajawali3D bekerja sama dengan Luminix LED Runningtext ikut berpartisipasi dalam pengembangan minat bakat siswa SMK Swadaya dan SMP N2 Temanggung. Kami memberikan 3D Printer Rexyz A8+ dan Filament R3D Maker. kami juga memberikan

Tumbuh Bersama Dengan Saling Berbagi Read More »

Asosiasi Printer Tri Dimensi Indonesia pembentuk environment 3D Printer di Indonesia

Pada 11-12 November 2019 bertempat di Balai Kartini, Jakarta Selatan Kemenprin (Kementrian Perindustrian) mengadakan sebuah acara Startup4Industri dengan tema Making Indonesia 4.0 dan acara bernama Semarak Festival IKMA 2019 yang dimana berisikan banyak IKM yang menunjang kemajuan industri di Indonesia. Acara yang diadakan kemenprin ini diikuti oleh sekitar 26 tenant yang datang dari berbagai industri

Asosiasi Printer Tri Dimensi Indonesia pembentuk environment 3D Printer di Indonesia Read More »

Forum Group Discusion With Kemenprin

Pada 20 November 2019 bertempat di auditorium Hotel Pesonna Yogyakarta, Kemenprin (kementrian Perindustrian) mengadakan FGD mengenai Additive Manufacturing (3D Printing) dengan tema utama Making Indonesia 4.0 FGD yang diadakan kemenprin ini diikuti oleh sekitar 50 orang dan di-dalamnya berisikan komunitas 3D Printer, Industri Kreatif, Maker, pelaku bisnis 3D Printing, kalangan Akademisi, dan dari Pemerintahan. Dari

Forum Group Discusion With Kemenprin Read More »